Detail Cantuman

memorabilia

Judul:

surat dari Letnan Jendral de Kock

Uraian:

surat dari Letnan Jendral de Kock kepada Gubernur Jendral Hindia Belanda, melaporkan bahwa pangeran diponegoro tidak dapat datang pada pukul 07.00, dan baru datang setelah selesai puasa, didampingi para pimpinan lainnya untuk berunding. tapi justru setelah mereka tiba, ditangkap dan dipenjara, dan segera dikirim ke batavia, 28 maret 1830.

Subjek / Kata Kunci:

Surat laporan

Jenderal de Kock

Hindia Belanda

Sumber Informasi:

Museum Diponegoro, Sasana Wiratama Tegalrejo Yogyakarta

Dokumen Digital :


surat_letjen_de_kock.jpg
(206959 bytes).